Menyelam hari tua.

Sesekali mari hadirkan apa rasanya dihari tua.

bayangkan saat diri mulai menuah, saat omongan mulai ngaur tak terarah. Saat kulit mulai keriput. Saat kekuatan mulai melemah. Kira-kira akan diperlakukan sepertia apa kita ?

Persiapkan dari sekarang mau diperlakukan seperti apa nanti. Dan mau disebut apa setelahnya.
Kata orang-orang kita akan diperlakukan sebagaimana memperlakukan orang tua disekitar kita dihari tuanya, orang tua tersebut bisa ayah ibu kita ataupun orang tua orang lain.

Terus bagaimana dengan yang tak punya keturunan siapa yang akan merawat mereka dihari tua ? Jomblo jangan baper he he. Soal takdir jangan ikut campur serahkan pada Allah semata. Yang terpenting jangan anti nikah dan tetap lakukan yang terbaik untuk ayah ibu kita, perhatikan dan perlakukan keduanya dengan sebaik mungkin, baik dimasa mudanya terlebih saat mereka sudah tua. beliau adalah syurga kita.

Mari memperbanyak do’a agar terhindar dari sifat pikun.

Penulis: Amirah jasmine

Amirah jasmin, penulis abal-abal super pede. alasan menus yah karena senang aja. alasan membagikan tulisan yah kali aja bisa menjadi asbab kebaikan buat para pembaca.

Tinggalkan komentar